SELAMAT DATANG ASTAMEDIA BLOGGING SCHOOL MAKASSAR !

Sebuah gebrakan baru datang dari Makassar.

AstaMedia Group, sebuah induk perusahaan dari beberapa perusahaan online dan offline yang bergerak di bidang internet marketing, blog advertising dan Search Engine Optimalization services akan mencanangkan Blogging School Pertama di Asia.

Grand Launching AstaMedia Blogging School pada hari Sabtu besok (16/05) bertempat di Krakatau Room, Hotel Horison Makassar. Event ini akan dirangkaikan dengan sejumlah acara seperti Talk Show Pendidikan dan Internet, serta Blogging dan Kampanye Internet Sehat. Selain itu, juga akan dilakukan pengumuman dan penyerahan hadiah bagi para pemenang lomba blogging, lomba essay dan lomba mading antar SMU se-Kota Makassar.

“Grand launching ini merupakan sebuah momentum berarti bagi kami untuk lebih memperkenalkan AstaMedia Blogging School kepada seluruh lapisan masyarakat kota Makassar dan sekitarnya”, ujar Muhammad Ikbal,Manager Marketing AstaMedia Group seperti dikutip dari Press Release resminya.


Dalam acara Talk Show nanti, dua orang pembicara nasional yang sudah tidak asing lagi namanya akan hadir. Mereka adalah Budi Putra dan Onno W. Purbo. Mereka akan berkolaborasi dengan Asri Tadda, CEO AstaMedia Group dan Ibu Leni Prihati, seorang psikolog remaja di Makassar.


“Mudah-mudahan acara ini memberikan manfaat yang besar bagi para generasi muda, terutama siswa SMU se-Kota Makassar tentang potensi bisnis yang besar di internet”, tambah Iqko, sapaan akrab Muhammad Ikbal di kantor AstaMedia.


Selamat dan Sukses Astamedia Blogging School Makassar ! 

Related Posts
PENGALAMAN MENCONTRENG : DARI BRONDONG KADALUARSA SAMPAI DPT “COPY PASTE”
Tepat pukul 10.00 pagi pada Hari Kamis(9/4), kami sekeluarga berangkat ke TPS (Tempat Pemungutan Suara) 23 yang berlokasi di Sekretariat RW 10 Jl.Tarum Barat Raya Perumahan Cikarang Baru (kira-kira ...
Posting Terkait
NIKMATI KEHANGATAN KOTA MAKASSAR DENGAN RENTAL MOBIL YANG HANDAL DAN TERPERCAYA
erkunjung ke kota kelahiran, Makassar kerapkali saya lakukan baik untuk keperluan pribadi maupun dinas kantor. Dalam setiap kunjungan tentunya saya membutuhkan fleksibilitas mobilisasi untuk alasan efektifitas, kemudahan dan kenyamanan. Rental ...
Posting Terkait
MEET MATT : SUKSES KARENA BERBAGI
Wordcamp Indonesia—sebuah ajang pertemuan non formal bagi para pengembang, pengguna dan penggemar blog engine wordpress di Indonesia--yang digelar di Erasmus Huis Kuningan Jakarta Selatan, pada Hari Sabtu-Minggu, 17-18 Januari 2009, ...
Posting Terkait
Hari ini, saya baru dapat email dari Panitia Lomba Blog/Mading Online Java Student Competition yang diselenggarakan oleh SMA Al Muttaqien Tasikmalaya untuk menjadi Juri Lomba. Walaupun ini bukan kali ...
Posting Terkait
PROYEK BUKU ANGING MAMMIRI : “KONRO SOUP FOR SOUL”
Pernah makan Sop Konro? Hidangan khas ala Makassar ini berupa sop berkuah maupun dibakar dengan bahan-bahan dasar seperti tulang rusuk sapi atau kerbau, dimasak/dibakar dengan bumbu ketumbar, jintan, sereh, kaloa, ...
Posting Terkait
BUNAKEN, ANDALAN MANADO
nilah sebuah tempat wisata memukau di utara Sulawesi. Ketika menyebut nama Taman Nasional Bunaken maka akan identik dengan lokasi menyelam paling menawan sedunia. Di sana surga bawah laut terletak, di ...
Posting Terkait
MEMENANGKAN IPOD NANO 8 GB DALAM KONTES YAHOO MIM
Alhamdulillah sebuah kabar gembira datang dari Yahoo Indonesia yang menyatakan saya sebagai pemenang kontes mingguan berhadiah sebuah Ipod Nano 8 GB lewat kompetisi bertajuk Football Mim Minggu ini. Dalam kompetisi ...
Posting Terkait
#BATIKINDONESIA : MELESTARIKAN KEARIFAN LOKAL DENGAN KAMPANYE KOLABORATIF DIGITAL MULTI ARAH
aya masih selalu terkenang-kenang perjalanan wisata budaya "Mahakarya Indonesia" ke Madura 3 tahun silam. Salah satunya adalah ketika mengunjungi pengrajin batik gentongan Zulfah Batik di Tanjung Bumi, Bangkalan. Waktu itu, ...
Posting Terkait
“FACEBOOK” ALA MAKASSAR
Dari milis Komunitas Blogger Makassar saya dapat informasi tentang sebuah situs Social Network Site (SNS) berbasis Makassar dengan tampilan ala "facebook" telah mengangkasa di jagad maya. Namanya Channel Makassar. Silahkan ...
Posting Terkait
“HOLLYWOOD” INDONESIA DIBANGUN DI CIKARANG
Tidak lama lagi kawasan sekitar rumah saya di perumahan Cikarang Baru Kota Jababeka akan berdekatan dengan "Hollywood"-nya Indonesia. Kemarin (20/8), fasilitas yang dibangun diatas area 36 hektar tersebut diresmikan ...
Posting Terkait
FILM KARBON DALAM RANSEL DAN PESAN PERUBAHAN IKLIM
ewan Nasional Perubahan Iklim (DNPI) baru saja meluncurkan film "Karbon Dalam Ransel" (KDR) pekan lalu (19/12)  di Jakarta Theater XXI. Film ini diluncurkan secara serentak di tiga kota yakni Jakarta, Denpasar ...
Posting Terkait
AMPROKAN BLOGGER 2011 (6) : JABABEKA MOVIELAND & HARAPAN BLOGGER SEBAGAI HATI NURANI MASYARAKAT INDUSTRI
uaca begitu cerah menyongsong kedatangan rombongan peserta Amprokan Blogger 2011 yang terdiri atas 3 bis di Movieland Kota Jababeka, Minggu (18/9). Rombongan disambut dengan ramah oleh tim Marketing Kota Jababeka ...
Posting Terkait
DIPERPANJANG,WAKTU NOMINASI XL BLOG AWARD PESTA BLOGGER 2009
Panitia penyelenggara XL Blog Award Pesta Blogger 2009, memutuskan untuk memperpanjang waktu nominasi XL Blog Award menjadi tanggal 16 September 2009. Kami pun telah menyiapkan blog khusus untuk program ini ...
Posting Terkait
JADWAL KERETA API JOGJA SOLO KA SOLO EXPRESS
Solo dan Jogja bisa dikatakan sebagai kota yang adem dan nyaman. Tak jarang warga Jogja yang ingin pergi ke Solo untuk menikmati keindahan dan tata kota Solo yang begitu memukau. ...
Posting Terkait
BLOGSHOP KOMPASIANA : SEMANGAT BELAJAR YANG TANPA BATAS
Blogshop Kompasiana yang diselenggarakan untuk ketiga kalinya Hari Sabtu (8/8) bertempat di ruang training Gedung Kompas Gramedia Unit II Lantai 5 menyisakan kesan yang sangat mendalam buat saya. Ditengah hiruk ...
Posting Terkait
PENGALAMAN MENCONTRENG : DARI BRONDONG KADALUARSA SAMPAI DPT
NIKMATI KEHANGATAN KOTA MAKASSAR DENGAN RENTAL MOBIL YANG
MEET MATT : SUKSES KARENA BERBAGI
JADI JURI LOMBA BLOG SISWA SMP & SMA
PROYEK BUKU ANGING MAMMIRI : “KONRO SOUP FOR
SEGERA HADIR! FOREST TALK WITH BLOGGERS DI PEKANBARU
BUNAKEN, ANDALAN MANADO
MEMENANGKAN IPOD NANO 8 GB DALAM KONTES YAHOO
#BATIKINDONESIA : MELESTARIKAN KEARIFAN LOKAL DENGAN KAMPANYE KOLABORATIF
“FACEBOOK” ALA MAKASSAR
“HOLLYWOOD” INDONESIA DIBANGUN DI CIKARANG
FILM KARBON DALAM RANSEL DAN PESAN PERUBAHAN IKLIM
AMPROKAN BLOGGER 2011 (6) : JABABEKA MOVIELAND &
DIPERPANJANG,WAKTU NOMINASI XL BLOG AWARD PESTA BLOGGER 2009
JADWAL KERETA API JOGJA SOLO KA SOLO EXPRESS
BLOGSHOP KOMPASIANA : SEMANGAT BELAJAR YANG TANPA BATAS

13 comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.