Pesawat Garuda GA 602 yang berangkat dari Jakarta pukul 07.10 mendarat dengan mulus di Bandara Sultan Hasanuddin Makassar tepat pukul 10.30, Rabu,26 Agustus 2009. Kami, tim pesta blogger yang terdiri dari saya, Enda Nasution, Tristram Perry (Public Diplomacy Officer US Embassy), Nia Sadjarwo (Maverick, EO…