Anda seorang blogger ? Punya blog meski jarang update ? Pengen punya blog tapi tidak tahu caranya ? Atau mau tahu bagaimana caranya mendapatkan uang dari nge-blog ?
Ikuti, ajang seminar dan semi workshop tentang Blog yang akan digelar di Makassar dalam rangkaian roadshow bloglicious di 7 kota di Indonesia. Ajang di Makassar akan diadakan pada tanggal 21-22 Mei 2011, bertempat di :
Gedung PKP (Pusat Kegiatan & Penelitian) Universitas Hasanuddin
Jl.Perintis Kemerdekaan-Makassar
Adapun rundown kegiatannya adalah sebagai berikut :
Event Blogilicious diprakarsai oleh idblognetwork.com yaitu jaringan media penghubung blogger indonesia dengan advertiser/brand corporate
Visi
Mengajak anak muda Indonesia menjadi “positive blogger” yang menantinya kan menjadi ujung tombak dari bagian “positive netizen” yakni Gerakan Positif Blogging yang mewartakan hal-hal positif untuk Netizen (Internet Citizen/ Warga Digital) Indonesia dengan mengambil SEMANGAT dan NILAI PATRIOTISME Anak Muda Indonesia dimana untuk saat ini BLOGGER juga merupakan salah satu ujung tombak pemberitaan dan pencitraan.
Misi
1. Mensosialisasikan pengetahuan tentang Etika Blogging, SEO dan Google Panda Algorythm, Mobile Blogging, Blogpreuner, Blog Monetizing dan Social Media.
2. Melatih blogger untuk lebih handal dalam Penulisan Artikel, Pengamanan Blog dan Design Template yang menarik.
3. Memanfaat blog sebagai lahan bisnis yang terutama bagi Blogger yang memiliki konten berkualitas.
4. Mengoptimasi blog yang mereview suatu produk yang ditugaskan oleh idblognetwork sekaligus membantu advertising apabila tulisan blog kita terindex google dengan baik
SUSUNAN PANITIA PUSAT
Ketua : Kukuh T Wicaksono
Wakil Ketua : Mubarika Darmayanti
Sekretaris : Raden Ajeng N Purwaningsih
Seksi Ilmiah : Amril Taufik Gobel
Seksi Koordinasi : Eko Hadi Purnomo
Seksi Publikasi : Irayani Queencyputeri
Seksi Perlengkapan : Anjari Umarjianto
Penanggung Jawab Panitia Lokal MAKASSAR : Komunitas Blogger Makassar, AngingMammiri.org
Live Streaming Audio Oleh RKTI (Radio Komunitas Twitter Indonesia) http://rkti.net
Official Website : http://idblogilicious.com
idblognetwork blog : http://idblognetwork.blogspot.com
kontribusi peserta untuk 2 hari (sabtu 21 dan minggu 22 mei 2011)
Rp. 20.000,- untuk blogger anggota idblognetwork
Rp. 25.000,- untuk blogger non anggota idblognetwork
Semua sudah termasuk :
1. Sertifikat
2. Coffe Break dan lunch selama 2 hari
3. Tentu saja banyak ilmu dan pengetahuan yang luar biasa berguna.
Pendaftaran online bisa dilakukan di sini
Untuk pendaftaran via sms, bisa dilakukan dengan menghubungi nomor berikut ini :
085 299 508 884 a/n Dewi
087 841 902 121 a/n Lispa
085 255 999 489 a/n Nanie
081 241 066 942 a/n Ipul
Format sms : DAFTAR[spasi]NAMA/ALAMAT EMAIL/URL BLOG/
( untuk member IBN tambahkan kode IBN di belakang format di atas )
Contoh :
Non member : DAFTAR Saya/emailsaya@email.com/blogsaya.wordpress.com/
Member : DAFTAR Saya/emailsaya@email.com/blogsaya.wordpress.com/ IBN
NB : pembayaran dilakukan di tempat acara
Acara ini diorganisir oleh komunitas Blogger Makassar, AngingMammiri.org dan sisponsori oleh :
Dikutip dari situs Angingmammiri
Related Posts
"Rela Memaafkan Adalah Jalan Terpendek Menuju Tuhan"(Gerard G.Jampolsky dalam bukunya "Forgiveness, The Greatest Healer of All")
Saya mengelus pipi dengan rasa geram luar biasa.
Bahkan oleh ayah sendiri sekalipun, saya tidak ...
Posting Terkait
Kemarin pagi sebuah email yang cukup menghentak masuk ke inbox saya. Judulnya "I'm (offically) taking off my high heels". Email itu datang dari sahabat saya, Sandy Tiara, Application Engineer pada ...
Posting Terkait
Bekasi kian tumbuh pesat sebagai “kota satelit” Jakarta dengan tingkat penetrasi jaringan internet yang cukup luas dan terus berkembang dari waktu ke waktu. Transformasi Bekasi menuju sebuah “Cyber City” bukanlah ...
Posting Terkait
Sebuah ajang pertemuan blogger akan digelar di Bekasi, tanggal 6-7 Maret 2010.
Acara yang diselenggarakan oleh Komunitas Blogger Bekasi atau Be-Blog dinamakan "Amprokan Blogger" (dalam bahasa Bekasi berarti "pertemuan") dilaksanakan sebagai ...
Posting Terkait
"ebih baik menjadi lilin yang menerangi, dibandingkan hanya mengutuk kegelapan," ujar Wakil Walikota Bekasi Ahmad Syaikhu mengutip ucapan Proklamator Kemerdekaan Indonesia Mohammad Hatta pada kesempatan acara buka puasa bersama sekaligus ...
Posting Terkait
Apa yang saya khawatirkan itu terjadi.
asca pernyataan Sofyan Wanandi, sebagaimana yang dikutip oleh Dakta FM online yang sempat memicu kemarahan Buruh di Bekasi menjadi pangkalnya. Dalam situs tersebut disebutkan, Ketua Umum ...
Posting Terkait
Judul Buku : E-Narcism (Gaul dan Eksis di Internet)
Penulis : Pitra Satvika
Editor : Hendrocaroko Marpaung
Penerbit : Pustaka Bina Swadaya, Jakarta
Cetakan : Pertama, Mei 2009
Halaman : 159
Bagaimana anda memaknai Narsisme? Kata ...
Posting Terkait
Keterangan foto: Hijau Negeriku, karya Adi Wiratmo, Potret Mahakarya Indonesia, Dji Sam Soe
nakku sayang Rizky & Alya
Selalu terbayang dalam benak ayah, bagaimana kalian menikmati masa liburan di kampung sembari menyusuri ...
Posting Terkait
Lihatlah gadis yang berjalan sendiri di pinggir sungai
Lihatlah rambutnya yang panjang
dan gaunnya yang kuning bernyanyi bersama angin
Cerah matanya seperti matahari
seperti pohon-pohon trembesi
Wahai, cobalah tebak kemana langkahnya pergi
(“Gadis dan Sungai”, ...
Posting Terkait
Kamis (27/8) pagi, suasana ruang Digital Library gedung Perpustakaan Unhas Makassar Lantai 3 terlihat ramai.
Hari ini adalah pelaksanaan Blogshop Pesta Blogger 2009 yang merupakan rangkaian Roadshow 10 Kota ...
Posting Terkait
Hari ini sebuah kabar duka menyesakkan tiba dari saudara-saudara kita yang berada di daerah Situ Gintung, Cireundue, Tangerang. Pukul 05.00 tadi pagi (Jum'at, 27/2) tanggul Situ Gintung jebol yang mengakibatkan ...
Posting Terkait
ari ini, 1 Agustus 2012, IDBlognetwork (selanjutnya saya singkat IBN) berulang tahun yang kedua. Perusahaan Startup lokal yang masih berusia belia ini telah menunjukkan prestasi luar biasa. Tidak hanya karena ...
Posting Terkait
uaca Jakarta sedikit mendung saat saya tiba di pelataran lobi Grand Indonesia West Mall, Kamis petang (26/11). Saya bergegas menuju lantai 3A lokasi restoran Penang Bistro tempat pertemuan dan diskusi ...
Posting Terkait
Duka kembali merebak pada bangsa ini yang baru usia menyelenggarakan Pemilihan Capres/Cawapres pada periode 5 tahun mendatang. Seperti sudah diberitakan sejumlah media online hari ini, sebuah ledakan dashyat terjadi di ...
Posting Terkait
ebagai kampung halaman istri saya, Kota Yogyakarta senantiasa menjadi destinasi kunjungan rutin kami sekeluarga. Dalam setiap kunjungan, tidak hanya sekedar bertemu dan bersilaturrahmi bersama keluarga disana,kami juga selalu “berburu” lokasi-lokasi ...
Posting Terkait
Apa yang paling anda kenang di setiap malam terakhir Bulan Ramadhan?
Yang pasti bagi saya, malam itu adalah malam paling mengharukan yang pernah saya lewatkan. Sebuah malam dimana segenap jiwa luruh ...
Posting Terkait
MAAFKANLAH, DAN HIDUP AKAN TERASA JAUH LEBIH INDAH
SHE JUST TAKING OFF HER HIGH HEELS
BEKASI CYBER CITY, MUNGKINKAH ?
AMPROKAN BLOGGER 2010, AJANG TEMU BLOGGER DI BEKASI
AMPROKAN KOMUNITAS BEKASI : MERETAS JALAN MENUJU SINERGI
DEMO BURUH BEKASI, LUMPUHKAN KAWASAN CIKARANG & CIBITUNG
E-NARCISM DAN HAL-HAL KEREN YANG MENYERTAINYA
MENIKMATI KEHIJAUAN NEGERI, MELERAI LETIH DAN PERIH
POHON TREMBESI : MENEBAR KESEJUKAN, MENUAI KETEDUHAN
CATATAN DARI MAKASSAR : BLOGSHOP YANG RAMAI DAN
TURUT PRIHATIN DAN BERDUKA : TRAGEDI SITU GINTUNG
IDBLOGNETWORK, SETELAH 2 TAHUN
“MEMETIK” PERCIKAN PEMIKIRAN BERNAS DARI IBU PRITA KEMAL
LEDAKAN BOM TERJADI LAGI DAN DUKA KEMBALI MEREBAK…
MENIKMATI DESTINASI WISATA JOGJA BAY BERSAMA TRAVELOKA
MALAM RAMADHAN TERAKHIR TAHUN INI
wah, semoga sukses acaranya… sebelumnya sudah di jogja kayaknya. hehe
Amiin..
Untuk Yogya diadakan bulan Juni nanti mas
::: wah wah,,,,
::: ingin sekali bisa ikut euy… pengeeeennnn…
::: kalo di jakarta, acaranya apa yah? ^___^
::: seri banget blog dan webnya…. interesting ^_^
Acaranya juga kurang lebih sama, di Jakarta rencananya akhir Juni. Nanti detailnya akan saya kabarkan disini
saya sudah daftar daeng 😀
Siip..sampai ketemu ya di Makassar
pengin ikut tapi lagi jauh dirantau negri orang.
semoga acaranya sukses…
wow keren euy,
blogger bekasi ngadain tanggal 28 Mei 2011 di SDIT Al Hikmah Bekasi.
salam
Omjay
pengen ikut tapi jauh banget gan mesti kemakassar sedangkan ane sekarang berdomisili di jakarta, gan. ane cuman ikut doa’in aja deh semoga acaranya sukses dan menghasilkan para blogger yang berkualitas, gan.
Pingback: MENUJU MAKASSAR, SEHARI LAGI / Catatan Dari Hati
Makasar, saya datang
salam
Omjay
semenjak saya ikutan seminar di unhas ini, banyak hal yang bisa saya dapatkan…