aya selalu menyukai sensasi rasa seperti ini: menantikan kehadiran film yang menjadi salah satu inspirasi, imajinasi dan kenangan masa lalu yang selalu melekat di hati, seperti Star Wars. Saya sudah tak sabar menyaksikan aksi menawan para jagoan dan ksatria Jedi yang selama ini membangkitkan rasa…
Month: December 2015
ari Minggu (20/12) saya bersama si sulung, Rizky, datang ke acara Silaturrahmi dan perayaan tahun kedua futsal IKA Teknik Unhas di hanggar Arena Pancoran Jakarta. Suasana terlihat meriah saat itu. Kurang lebih 500 orang alumni teknik dan keluarga berkumpul bersama dalam spirit kekeluargaan. Saya memang…
ebuah anugerah tiba di akhir pekan. Kesempatan eksklusif untuk ikut menghadiri undangan makan siang bersama orang nomor satu Republik ini pada hari Sabtu (12/12) sungguh sebuah berkah yang sayang untuk dilewatkan, setelah hari Jum’at siang (11/12) admin Kompasiana mas Iskandar Zulkarnain menghubungi saya. Alhamdulillah, saya…
ada beberapa momen tertentu, saya bersama keluarga kerapkali melakukan perjalanan darat ke luar kota dari tempat kami bermukim di Cikarang. Tidak hanya saat mudik ke kampung halaman istri di Yogyakarta, namun juga saat liburan panjang, kami sekeluarga memilih untuk menempuh perjalanan dengan mobil agar lebih…