SELAMAT JADI BLOGGER, PAK JUSUF KALLA !

  Tadi malam saat membuka web Kompasiana, mendadak pandangan saya mampir di sebuah posting menyolok yang tersaji di sisi kanan. Sebuah gambar kecil, Wakil Presiden Republik Indonesia, Pak H.M.Jusuf Kalla tampak terlihat dengan gayanya yang khas, menunjuk ke arah depan. Ekspresif sekali. Dan semakin terkejutlah saya, bahwa ternyata…

ANGINGMAMMIRI UNTUK ACARA WORDCAMP INDONESIA

ANGINGMAMMIRI.ORG berkontribusi untuk kegiatan bertaraf internasional: WordCamp Indonesia 2009 – Jakarta, 17-18 Januari 2009. WordCamp Indonesia 2009 adalah ajang kumpul dan diskusi para pengguna, pengembang dan orang-orang yang antusias pada WordPress, salah blog engine dan CMS paling populer di dunia. Pada acara ini hadir sebagai keynote speaker…

AYO PARA GURU, NGEBLOGLAH DI BLOG GURU !

  Think, Write and Share Them Itulah tagline yang tercantum pada bagian atas blog ini yang khusus dibuat dan didedikasikan untuk para Guru se Indonesia. Web ini diperuntukkan bagi tenaga pengajar untuk memikirkan, menuliskan dan bertukar informasi atau pengetahuan untuk mendukung gerakan Guru Go-Blog. Seperti…

MARI BANTU SAUDARA KITA DI PALESTINA!

Selain gerakan dari Bulan Sabit Merah seperti tercantum diatas, andapun dapat berpartisipasidengan menyumbangkan donasi ke Mer-C. Bila tak sempat ke ATM bisa mengirimkan SMS peduli Palestina ketik MERC[spasi]PEDULI kirim ke 7505 tarif Rp 6600/sms Laporan Penerimaan Donasi Palestina s/d. tanggal 6 Januari 2009 BSM Rp…

HIDUP SEDERHANA, DISITU KUNCINYA !

Hidup Sederhanaa.. Gak Punya apa-apa, tapi banyak cinta.. Hidup Bermewah-mewahan Punya banyak harta, tapi sengsara Seperti Para Koruptor.. (Seperti Para Koruptor, Slank, 2008) Seorang pengamen jalanan melantunkan lagu anyar andalan Slank tersebut diatas bis yang saya tumpangi dalam perjalanan menuju ke kantor tadi pagi. Disamping…

ME@KOMPASIANA

Sebuah kebanggaan tersendiri bagi saya, karena hari ini, saya akhirnya dapat menjadi bagian dari blogger di “Journalist Blog Network-nya Kompas” yaitu Kompasiana. Ada 4 tulisan saya dimuat di salah satu Channel Kompasiana yaitu di halaman Publik Kompasiana. Bukan tulisan baru memang, karena semuanya pernah dimuat diblog ini.…

GERAKAN SOSIAL COIN A CHANCE

Sebuah gerakan sosial bernama “Coin a Chance” baru saja dicanangkan bulan ini. Program sosial kemanusiaan ini digagas oleh Nia dan Hanny serta kawan-kawan mereka di Maverick. Melalui gerakan ini, kami berusaha mengajak kawan-kawan, kerabat, keluarga, juga para netters (blogger, plurker, facebooker…) untuk mengumpulkan ‘recehan’ atau…

TERIMAKASIH YA DELL!

3 Degrees Club yang terletak di lantai 7 FX Mall Jl.Jend.Sudirman Jakarta begitu semarak, kemarin malam (16/12). Sejumlah standing banner dan logo DELL, salah satu produsen komputer terkemuka di dunia, berada disekitar area Club tersebut. Malam itu, saya menghadiri undangan peluncuran perdana serial notebook dan netbook terbaru…

AKHIR PERJALANAN BZ!

Akhirnya, tibalah kami disini. Di ujung perjalanan. Majalah Online Komunitas Blogfam, bz!, yang hadir dan mengalir sejak 6 Februari 2006 berada pada suatu titik dimana kami mesti berhenti. Entah sejenak atau seterusnya. Saya tak tahu.  Tapi moga-moga saja, “nafas” bz! masih akan terus berdenyut, walau…