KOLEKSI E-BOOK
Dibawah ini adalah sejumlah Koleksi E-Book saya di situs Evolitera
Sampul e-book “Menyesap Senyap” dan “Selebritiku, Pulanglah!” dibuat oleh rekan saya yang baik hati, sang Ketua Komunitas Blogger Makassar Syaifullah. Thanks ya Daeng Gassing!
Klik di sini untuk baca dan mengunduhnya Gratis
2. Kumpulan Puisi Cinta “MENYESAP SENYAP”
Klik di sini untuk baca dan mengunduhnya Gratis
3. Cerita Estafet “Selebritiku Pulanglah!”
Klik di sini untuk baca dan mengunduhnya Gratis
Related Posts

aya akhirnya memenuhi keinginan 2 buah hati tercinta untuk menonton film ini, Sabtu (26/1) di XXI Mall Lippo Cikarang. Mereka penasaran melihat aksi 3 sekawan mengungkap misteri hantu setelah menonton ...
Posting Terkait
ujan deras yang mengguyur Jakarta, sore itu, Jum'at (1/11) membuat saya tiba terlambat di lokasi pelaksanaan Blogger Gathering Potret Mahakarya Indonesia yang dilaksanakan di Assembly Hall Plaza Bapindo Lt.10 Jl.Jenderal ...
Posting Terkait
Judul Buku : Demonstran Dari Lorong Kambing
Karya : Amran Razak
Penerbit : Kakilangit Kencana
Cetakan : Pertama, 2015
Jumlah Halaman : 285
ISBN : 976-602-8556-48-4
mran Razak adalah legenda, juga sebuah fenomena...
Nama beliau sudah lama ...
Posting Terkait
atahari bersinar cerah, Minggu (30/10) saat saya tiba di kawasan Islamic Center Bekasi. Di halaman gedung terlihat begitu ramai orang berkumpul dan kendaraan yang diparkir. Rupanya mereka adalah rombongan pengantar ...
Posting TerkaitDIMAS dan RAKA yang sedang memacu kencang motornya mendadak terkejut tatkala seorang lelaki muda tiba-tiba menyeberang dari arah depan. Mereka hampir saja menabraknya dan beruntung, dengan sigap RAKA menginjak pedal ...
Posting Terkait
ekitar pukul 11.30 siang, Rabu (30/7), kami check-out dari hotel Malioboro Palace dan dengan menumpang taksi kami pulang ke Kuncen. Disana kami bertemu dengan kakak Ipar saya, mas Sukarjana yang ...
Posting TerkaitTerkait dengan posting saya sebelumnya, bila anda penasaran bagaimana Alya bercerita, ini dia gayanya :
Posting Terkait
Pagi ini, saat membuka halaman profil Facebook saya, pandangan mata mendadak terpaku pada dua buah foto yang men-"tag" nama saya. Dari sahabat blogger dan juga penulis hebat yang saya kagumi, ...
Posting Terkait
Namanya Silly.
Hanya Silly.
Persis sama dengan akun namanya di twitter @justsilly.
Saya mengenal sosok blogger perempuan tangguh ini pertama kali ketika ia meninggalkan jejak komentar kocak di blog saya, dua tahun silam. ...
Posting Terkait
ak pernah sedikitpun terlintas di benak seorang Paul Conroy (diperankan oleh Ryan Reynolds) terjebak didalam peti mati dan terkubur hidup-hidup di kedalaman 2 meter dari permukaan tanah. Sebuah mimpi buruk ...
Posting Terkait
MEMILIKI dua anak dengan dua pribadi unik dan berbeda, bagi saya dan istri sungguh merupakan anugerah luar biasa yang diberikan Allah SWT pada kami. Rizky (5 tahun) anak pertama kami ...
Posting Terkait
esawat Lion Air JT 562 dari Jakarta mendarat mulus di lapangan terbang Adisucipto Yogyakarta, Sabtu (11/6). Baru pukul 07.30 pagi, saya bergumam seusai melihat jam tangan sebelum membawa ransel turun ...
Posting Terkait
esehatan adalah harta paling berharga bagi manusia. Tidak peduli berapapun banyaknya harta yang kita miliki, tapi jika tubuh tak pernah sehat rasanya harta itu jadi tidak berguna. Sejak jaman dahulu ...
Posting Terkait
Malam baru saja melewati pucuknya, Minggu (12/9) ketika guncangan itu tiba-tiba terjadi.
"Gempa !! Gempa !!", seru adik ipar saya, Ahmad, yang "sense of awareness"-nya sudah sangat tinggi karena lama tinggal ...
Posting Terkait
etelah seminggu sebelumnya kami mengikuti acara funbike RW 10 (seperti sudah diceritakan disini) maka tepat pada minggu berikutnya saya bersama si sulung Rizky mengikuti Family Bike keluarga besar Cikarang Baru ...
Posting TerkaitKali ini biarlah gambar dulu yang bercerita mengenai perjalanan bersepeda 24,5 km bersama tim Cikarang Baru Cycling hari Minggu (23/10). Sebuah pengalaman mengesankan menempuh jarak yang relatif jauh dengan tantangan ...
Posting TerkaitFILM TIGA SEKAWAN : MENGUNGKAP MISTERI HANTU DI
DARI BLOGGER GATHERING POTRET MAHA KARYA INDONESIA :
RESENSI BUKU DEMONSTRAN DARI LORONG KAMBING : KIPRAH
CATATAN DARI PELATIHAN BLOG GURU KOMUNITAS BLOGGER BEKASI,
MEMBASUH LUKA JIWA YANG TERNODA
MUDIK LEBARAN KE YOGYA (3) : DARI MUSEUM
SAKSIKAN BAGAIMANA ALYA BERCERITA!
MAS JONRU, TERIMAKASIH…
SILLY DAN AKSI NYATA YANG TAK SEBATAS “HANYA”
‘BURIED’ : KETEGANGAN MENCEKAM DI DALAM PETI MATI
“CROUCHING” ALYA, “HIDDEN” RIZKY
BLOGILICIOUS YOGYAKARTA YANG HEBOH DAN MERIAH
JAGA KESEHATAN DAN KUALITAS HIDUP DENGAN BIOFIR
KISAH MUDIK 2010 (6) : GEMPA, KE KIDS
KEBERSAMAAN YANG MENGESANKAN DALAM FAMILY BIKE CIKARANG BARU
PETUALANGAN BERSEPEDA MINGGU BERSAMA TIM CIKARANG BARU CYCLING
Salam kenal buat bang Amril. Beruntung jari-jari tangan saya berlanglangbuana kesana kemari akhirnya menemukan blog2 yang buaguusss banget. Gimana bisa isi blog bisa diterbitkan (jauh dari harapan saya sih), tapi creterianya apa ya? Makasih.
wah yang cerfet ini gak ada yg ngajakin saya 🙁
izin sedot sob..
Pingback: F.A.Q. BUKU PUISI “MENYESAP SENYAP” / Catatan Dari Hati
ijin donlot ya om… heheheh 😀
ijin minta atau ijin ngambil?? pokoknya ijinlah… hehe… menuju TKP.. 😀
salam kenal :Daeng,,,
ijin download ya bang.
lumayan buat ngerayu cewe,,kali aja luluh,dengan puisi ini.. 😀
Hehehe…monggo silahkan..
mantap… jadi makin terinspirasi….
hahahhyyy manteb jleb cerpen-cerpennya
moga sukses pak…