DARI PESTA BLOGGER 2008 KE ACARA BLOGGER MAKASSAR (6)

Saya (tengah) bersama Agus Hery Prasetyo (paling kanan) membawakan materi talkshow bertajuk Blog:Field of Money yang digelar oleh Komunitas Blogger Makassar (AngingMammiri) dan dipandu oleh moderator Asri Tadda serta disiarkan langsung oleh Radio Fajar FM Makassar, Minggu (23/11) (Foto oleh Syaifullah) Usai istirahat dan sholat dhuhur, acara dilanjutkan kembali. Sebelumnya, […]

Read more

TALKSHOW BLOG : FIELD OF MONEY DAN PERAYAAN ULTAH KEDUA ANGINGMAMMIRI

Dalam rangka perayaan Hari Jadi Ke-2-nya, Komunitas Blogger Makassar ANGINGMAMMIRI.ORG akan mengadakan Talkshow tentang memanfaatkan blog untuk meraup penghasilan, dengan tema : Blog Field of Money Dalam talkshow ini kita akan berbincang banyak bagaimana memanfaatkan blog untuk mendapatkan penghasilan, juga mengenai profesi Blogger sebagai alternatif karier masa depan. Hadir sebagai […]

Read more

AYO IKUT, SURVEY ONLINE BLOGFAM & INDOPACIFIC EDELMAN

Komunitas Blogfam dan Indo Pacific Edelman, sebuah konsultan komunikasi global, menyelenggarakan survey online mengenai para blogger Indonesia. Diharapkan survey ini memberikan gambaran menyeluruh mengenai profil dan perilaku blogger Indonesia. Identitas dan jawaban Anda akan dirahasiakan dan hanya akan digunakan untuk keperluan survei. Penyelenggara Survey hanya akan memaparkan gabungan jawaban, bukan jawaban per […]

Read more

WOW! CHANNEL 9 FONT STYLE!

Kawan “seperjuangan saya” sesama redaksi dan pengelola Surat Kabar Mahasiswa “Channel 9” Fakultas Teknik UNHAS, Andi.A.W.Masry, mempersembahkan sebuah hadiah manis : Font Style ala logo utama Channel 9 Surat Kabar Mahasiswa yang pernah kami kelola dengan penuh idealisme itu 15 tahun silam. Kisah tentang Channel 9 sudah pernah saya tuliskan […]

Read more
1 2