Hari ini, 25 November 2008, saya merayakan 3 hari ulangtahun sekaligus. Selain Ulang Tahun keenam anak saya yang pertama, Muhammad Rizky Aulia Gobel dan Ulang Tahun ke-68 ibunda saya tercinta Aminah Gobel, juga tepat pada hari ini pula merupakan hari ulang tahun kedua Komunitas Blogger…
Day: November 25, 2008
Budi Putra, sang profesional blogger pertama di Indonesia membawakan materi di breakout session bersama Pepih Nugraha Memasuki lokasi acara Pesta Blogger 2008, “aroma” kemegahan acara ini begitu kental terasa. Di beberapa sudut terpampang layar besar yang menampilkan situasi diatas panggung. Kapasitas auditorium BPPT yang luas…
Suasana sesi Talkshow yang dipandu oleh Enda Nasution pada acara Pesta Bloger 2008, Sabtu (22/11). Saya (berkaos biru) duduk diantara Menristek Bapak Kusmayanto dan GM Information Technology PT Telkom Bapak Indra Utoyo. Selain kami ikut pula perwakilan dari Oxfam, Mas Yudhi dari Yayasan Tunas Cendekia…
Kehadiranmu membuat hati kami bertalu gembira Membasuh pedih hati dan melerai duka Dari tiga puluh enam purnama yang kami lalui dalam sepi nestapa Anakku, yang datang bagai sebuah anugerah dari surga ketika tangismu pecah pertama kali di dunia menjelang imsak ketika pagi mulai dibuka Segala…