um’at sore (28/9) saya dan keluarga berangkat menuju Pasar Seni Taman Impian Jaya Ancol menghadiri undangan pembukaan Jakarta Art Award 2012. Ini menjadi kesempatan berarti buat saya, sebagai blogger, karena secara khusus pihak Taman Impan Jaya Ancol melalui Ibu Farida Kusuma, meminta saya untuk mengkoordinir…