Hari Sabtu (24/9), cuaca terlihat begitu bersahabat saat saya tiba di Kampus baru Fakultas Teknik UNHAS di Gowa. Ini adalah kali kedua saya menginjakkan kaki di kampus tersebut, setelah sebelumnya pada medio Desember 2015 silam, saya menjadi moderator dalam acara seminar sehari Persatuan Insinyur Indonesia…