TIPS MEMBELI RUMAH DIJUAL DENGAN THR

Bagi para karyawan di Indonesia, ada momen yang paling ditunggu menjelang Hari Raya Idul Fitri, yakni diberikannya Tunjangan Hari Raya (THR). Seperti kita ketahui, tunjangan ini memang merupakan hak setiap karyawan yang diberikan oleh perusahaan diluar gaji. Biasanya THR diberikan dalam bentuk uang menjelang hari raya keagamaan.

Pada dasarnya besaran tunjangan yang diberikan nominalnya berbeda-beda, tergantung dari berapa lama ia bekerja, jabatan dan kebijakan perusahaan. Makanya tak heran, menjelang hari raya banyak masyarakat yang justru konsumtif, mereka menggunakan uang tambahan yang didapatkan untuk membeli berbagai keperluan.

Namun tahukah Anda, ternyata dana tambahan tersebut bisa digunakan untuk membeli rumah dijual, memang besarannya tidak bisa dibeli secara penuh, minimal dapat digunakan untuk membayar biaya Down Payment (DP).

Berikut ini adalah tips membeli rumah dijual dengan menggunakan THR:

Jangan Boros

Godaan untuk membeli barang saat menjelang Lebaran memang sangat besar, mulai dari membeli gadget baru, baju baru, peralatan rumah tangga. Untuk itu ada baiknya jika Anda menahan diri, tanamkan pada diri sendiri bahwa membeli rumah dijual adalah prioritas utama, bukan barang-barang yang sebenarnya sudah dimiliki.

Ditabung

Setelah mendapatkan dana tambahan, tentunya ada baiknya untuk segera ditabung, hal ini sangat penting agar uang tidak terpakai. Jika perlu sebaiknya membuat rekening khusus tanpa ATM, hal tersebut dilakukan agar dana tidak mudah dipakai. Atau jika memungkinkan, Anda juga bisa menggunakan uang tambahan tersebut untuk investasi, seperti deposito atau reksadana. Tujuannya agar uang bisa bertambah uang dan dapat digunakan untuk membayar uang DP.    

Cari down payment murah

Setelah membayar uang tanda jadi maka Anda pun berkewajiban untuk membayar uang down payment, untuk itu pilihlah rumah yang menawarkan bayaran DP yang murah. Seperti pada perumahan Citra Indah City, Cileungsi, Bogor, hunian yang dibangun oleh pengembang Ciputra Group ini sekarang sedang mengadakan promo menarik, yakni pembayaran Dp hanya sebesar 10 juta Rupiah. Harga ini tentunya sangat cocok untuk karyawan yang mendapatkan uang tunjangan di atas 10 juta Rupiah.

Atau Anda bisa juga mencari pengembang yang saat ini sedang menawarkan promo menarik, contohnya seperti down payment 0 persen . Untuk mendapatkan informasi perihal tersebut calon pembeli rumah dijual harus rajin-rajin untuk membuka portal properti atau datang ke acara pameran properti.

Lunasi Dengan KPR

Setelah membayar biaya tanda jadi dan DP, langkah selanjutnya Anda bisa melunasi rumah dengan mengajukan KPR, jika cicilan KPR dirasa berat, Anda pun bisa mengajukan KPR subsidi. Namun KPR jenis ini hanya bisa dilakukan bagi mereka orang yang belum memiliki rumah, atau gaji maksimal Rp 4 juta.

 

Related Posts
MELESAT BAGAI KILAT BERSAMA TELKOMSEL FLASH
etbook saya si "Deliiani" (Dell Inspiron Mini 9) mendadak menjadi sangat mumpuni dan bagaikan "ngacir" menjelajah dunia maya ketika dalam internal modemnya saya pasangkan dengan kartu Telkomsel Flash. Daya ...
Posting Terkait
TELAH TERBIT MAJALAH ONLINE BLOGFAM EDISI JULI 2012
Alhamdulillah, akhirnya, hari ini terbit juga Majalah Online Blogfam edisi Juli 2012. Saya sangat lega karena sebagai penanggung jawab/pemimpin redaksi edisi ini, saya sudah berhasil menunaikan tugas, meski terbitnya terlambat (harusnya ...
Posting Terkait
E-NARCISM DAN HAL-HAL KEREN YANG MENYERTAINYA
Judul Buku : E-Narcism (Gaul dan Eksis di Internet) Penulis : Pitra Satvika Editor : Hendrocaroko Marpaung Penerbit : Pustaka Bina Swadaya, Jakarta Cetakan : Pertama, Mei 2009 Halaman : 159 Bagaimana anda memaknai Narsisme? Kata ...
Posting Terkait
VIDEO KALEIDOSKOP AKHIR TAHUN 2019
Kenanganlah yang akan menuntun kita berjalan kedepan meski ia selalu tertegun melihat kita menjauh meninggalkannya dan tak sekalipun marah jika kita datang lagi mengusiknya. Kenangan, sahabat sejati. Kenangan, kekasih sejati — ...
Posting Terkait
SUDAH DIBUKA, VOTING ONLINE XL BLOG AWARD PESTA BLOGGER 2009 !
Secara resmi Voting Online XL Blog Award dibuka mulai sekarang. Kegiatan ini merupakan ajang penghargaan kepada pengelola blog (blogger) yang menuangkan ide dan kreativitasnya melalui blog. Penghargaan yang diberikan adalah berdasarkan ...
Posting Terkait
KOPDAR II KOMPASIANA : KEHANGATAN SEBUAH “RUMAH SEHAT”
Edi Taslim (General Manager Kompas Cybermedia) didampingi Pepih Nugraha memberikan penjelasan soal Kompas Phone dan QR Code Kompas dalam kesempatan Kopdar kedua Kompasiana bertempat di JHCC, Minggu,14 Juni 2009 Hari Minggu ...
Posting Terkait
BERSAMA JAMIL AZZAINI, BLOGGER BEKASI AKAN MERAYAKAN ULTAH KETIGANYA
 ari ulang tahun Komunitas Blogger Bekasi tahun ini dirayakan dengan cara istimewa. Jika pada Ulang Tahun Pertama (2010) dirayakan lewat Buka Puasa Bersama anak-anak Rumah Baca Mutiara Mandiri Tambun, dan tahun ...
Posting Terkait
BUKU “98-99”: REKONSTRUKSI FAKTUAL DEMO MAHASISWA UNHAS DI MAKASSAR PADA MASA AWAL REFORMASI
Judul Buku : 98-99 -  "Catatan Kemahasiswaan Seorang Pembantu Rektor"Penulis : Prof. DR. Amran Razak, SE, MscPenerbit: SunriseEditor : Zulkarnain Hamson & Andi Aisyah LambogeJumlah Halaman : 215 halaman + ...
Posting Terkait
Kawan-kawan, Dibawah ini, saya akan menyajikan semacam "kaleidoskop" atau napak tilas perjalanan saya sepanjang melaksanakan aktifitas blogging sepanjang tahun 2009. Sekedar sebuah dokumentasi yang mudah-mudahan tidak sekedar untuk dikenang-kenang tapi juga ...
Posting Terkait
Dalam perjalanan pulang ke rumah tadi malam, saya terlibat pembicaraan menarik dengan seorang bapak diatas bis Tunggal Daya jurusan Lebak Bulus-Bekasi. Semula kami berbincang hal-hal ringan seputar pekerjaan dan kehidupan ...
Posting Terkait
CATATAN DARI KOMPASIANA NANGKRING JAKARTA
Setelah melewatkan kesempatan mengikuti acara MoDis (Monthly Discussion) Kompasiana bersama Pak Jusuf Kalla hari Senin (22/2) karena kesibukan dikantor, kemarin sore (27/2), saya bertekad menghadiri even kopdar ala Kompasiana yang ...
Posting Terkait
MERAWAT BANGSA, BUKAN DENGAN SLOGAN (Kompas Siang,14 Agustus 2013)
Catatan: Ini adalah kali kedua tulisan saya dimuat di rubrik FORUM Kompas Siang, setelah sebelumnya dimuat tanggal 6 Agustus 2013 (baca disini) Saya kembali menulis dan dimuat di rubrik yang sama di ...
Posting Terkait
SATU JAM SAJA, MATIKAN LAMPUMU! (JAKARTA EARTH HOUR, 2009)
  Pada tanggal 31 Maret 2007, satu kota , bekerja sama dengan World wildlife fund mengambil tindakan untuk mengatasi global warming. Earth hour 2007 telah mempersatukan orang-orang yang peduli akan masa depan ...
Posting Terkait
10 LAGU GAEK YANG BIKIN HATI TERMEHEK-MEHEK (2)
Saya lanjutkan kembali dari edisi sebelumnya 6. Every Breath You Take - The Police Lagu ini benar-benar asyik punya. Pertama kali dengar justru ketika saya menjadi engineer di Timori Putra Bangsa tahun ...
Posting Terkait
MEMPERKENALKAN : BLOG KUMPULAN PUISI CINTA
Kawan-kawan, Hari ini saya baru saja meluncurkan blog khusus kumpulan Puisi Cinta saya di www.puisicinta.dagdigdug.com. Blog ini akan menampilkan sejumlah puisi-puisi bertema cinta yang telah saya buat dan tayangkan diblog ini. Niat saya adalah ...
Posting Terkait
WALIKOTA BEKASI SIAPKAN HADIAH TOTAL Rp 45 JUTA UNTUK LOMBA BLOG DAN FOTO
Sebuah kebanggaan dan keharuan tersendiri dirasakan oleh segenap pengurus serta anggota Komunitas Blogger Bekasi saat Walikota Bekasi H.Mochtar Muhammad secara spontan menyiapkan hadiah lomba penulisan blog dan foto bertema "Aku ...
Posting Terkait
MELESAT BAGAI KILAT BERSAMA TELKOMSEL FLASH
TELAH TERBIT MAJALAH ONLINE BLOGFAM EDISI JULI 2012
E-NARCISM DAN HAL-HAL KEREN YANG MENYERTAINYA
VIDEO KALEIDOSKOP AKHIR TAHUN 2019
SUDAH DIBUKA, VOTING ONLINE XL BLOG AWARD PESTA
KOPDAR II KOMPASIANA : KEHANGATAN SEBUAH “RUMAH SEHAT”
BERSAMA JAMIL AZZAINI, BLOGGER BEKASI AKAN MERAYAKAN ULTAH
BUKU “98-99”: REKONSTRUKSI FAKTUAL DEMO MAHASISWA UNHAS DI
MY BLOGGING KALEIDOSKOP 2009
MAU PEMILU BENERAN GAK SIH?
CATATAN DARI KOMPASIANA NANGKRING JAKARTA
MERAWAT BANGSA, BUKAN DENGAN SLOGAN (Kompas Siang,14 Agustus
SATU JAM SAJA, MATIKAN LAMPUMU! (JAKARTA EARTH HOUR,
10 LAGU GAEK YANG BIKIN HATI TERMEHEK-MEHEK (2)
MEMPERKENALKAN : BLOG KUMPULAN PUISI CINTA
WALIKOTA BEKASI SIAPKAN HADIAH TOTAL Rp 45 JUTA

2 comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.