Keramahan khas Scotland tersirat diwajahnya saat menjabat tangan saya dengan hangat diruang kerjanya Gedung Aldevco Octagon Building lantai 2, suatu hari di bulan Juli 2001. “Welcome Amril, my name Peter Fraser, how are you today?” ujar lelaki itu sambil mempersilahkan saya duduk pada kursi yang…