Gelap Malam telah melingkupi kawasan pintu Tol Jatibening dan sekitarnya saat saya dan Mas Yulyanto yang mengendarai mobil Isuzu Panther melintasinya. Tak terlalu banyak kendaraan yang melewati pintu tol tersebut ketika itu. Saya melirik jam tangan. Sudah pukul 22.30 malam. Kami berdua baru saja kembali…