Catatan Dari Hati

SUKSES BISNIS ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN WEBSITE

 

Sumber foto

Memasuki tahun 2018, bisnis online semakin banyak peminatnya, baik dari sisi konsumen maupun penjual. Banyak konsumen yang memilih berbelanja online karena bisa menemukan harga yang lebih murah dibanding belanja di toko fisik.

Selain itu, kemudahan yang ditawarkan dari belanja online juga menarik banyak peminat dari sabang sampai merauke. Kini konsumen disediakan banyak pilihan berbelanja online, dari melalui aplikasi, media sosial, maupun website resmi. Metode pembayaran dan pengiriman barang pun semakin beragam sehingga konsumen benar-benar dimanjakan. Hanya dengan sekali klik, barang yang diinginkan bisa sampai di rumah dengan selamat dalam kurun waktu yang relatif singkat.

Jika ditilik dari sisi penjual pun, perkembangan bisnis online juga merupakan berkah karena bisa menjangkau konsumen lebih banyak dan beragam. Konsumen pun tidak terbatas di Indonesia saja, bahkan banyak produk lokal Indonesia yang berhasil go internasional melalui bisnis online.

Bagaimana caranya agar bisa menjadi penjual yang sukses di dunia maya?

Tentu banyak yang harus dilakukan oleh seorang penjual untuk bisa sukses berjualan di platform online. Saya di sini hanya akan membahas salah satu komponen utama untuk sukses berjualan online, yaitu website.

Iya, website. Website adalah salah satu kunci sukses bisnis online.

Mengapa website menjadi kunci sukses bisnis online? Berikut beberapa alasannya:

  1. Cocok untuk Jenis Bisnis Apa Saja

Bisnis online jenis apapun bisa memiliki website. Dari bisnis makanan, pakaian, kosmetik, elektronik, sampai bisnis aksesoris pun bisa memanfaatkan website.

Tampilan website bisa disesuaikan dengan jenis bisnis yang digeluti. Tema gratis maupun berbayar juga banyak tersedia di internet untuk mempercantik website toko online. Jadi apapun bisnisnya, harus punya website.

  1. Bisa Mandiri

Bisnis online dengan menggunakan website membuat kita lebih leluasa. Berbeda dengan berjualan di marketplace, kita harus mengikuti peraturan yang diterapkan marketplace tersebut. Kita bisa membuat promo kita sendiri jika memiliki website toko online sendiri.

Membuat website untuk bisnis online bukan berarti kita tidak bisa berjualan di marketplace. Kita tetap bisa berjualan di dua platform tersebut karena masing-masing platform memiliki pangsa pasarnya sendiri.

  1. Bisnis Online yang Memiliki Website Lebih Dipercaya Konsumen

Kunci utama dalam berbelanja online adalah trust atau kepercayaan. Kita harus bisa mendapatkan kepercayaan konsumen bahwa bisnis online kita adalah bisnis online asli, bukan tipu-tipuan.

Jika bisnis online kita lebih dipercaya tentu lebih banyak pelanggan yang akan datang ke toko kita dan membeli produk kita. Selain itu, dengan memiliki website, bisnis online kita akan lebih mudah untuk muncul di mesin pencarian Google.

Pelanggan cenderung mencari produk yang akan dibelinya di mesin pencari terlebih dahulu sebelum kemudian membelinya. Konsumen melakukan ini karena ingin memastikan apakah mereka membeli produk dari penjual online yang terpercaya atau tidak. Oleh karena itu, produk kita muncul di hasil pencarian Google adalah hal penting.

  1. Kompetitor Juga Punya Website

Membuat website untuk bisnis online memang sudah tidak asing lagi di Indonesia. Coba lihat kompetitor bisnis online Anda. Apakah mereka sudah mempunyai website resmi untuk bisnis onlinenya? Jika sudah, Anda harus segera membuat website untuk bisnis online yang Anda kelola. Jika belum, segera curi start membuat website sebelum kompetitor Anda melakukannya.

Anda bisa mulai membuat website dengan mencari hosting dan domain yang tepat untuk website bisnis online Anda. Gunakanlah hosting Indonesia dari perusahaan penyedia hosting dan domain terpercaya, yaitu Niagahoster.

Dengan membeli hosting di Niagahoster, pembeli juga mendapatkan domain dengan masa gratis selamanya. Dan tentu hosting dari Niagahoster juga cocok untuk website bisnis online karena menggunakan teknologi terbaru yang memastikan website untuk selalu online dan terhindar dari masalah keamanan.

  1. Bisa Menjangkau Lebih Banyak Konsumen

Ingat, pengalaman berbelanja online orang dimulai dari sumber yang berbeda-beda, dari media sosial, teman, sampai hasil pencarian Google. Dengan memiliki website, pemilik bisnis online bisa menjangkau lebih banyak konsumen karena lebih mudah untuk muncul di hasil pencarian Google.

Ayo, raih kesuksesan bisnis online dengan menggunakan website! 

Related Posts
LIBURAN KE THAILAND, SERUNYA PERGI KEMANA? SIMAK EMPAT REKOMENDASI TEMPAT WISATA INI!
Sebagai salah satu negara tetangga, Thailand menjadi destinasi wisata yang sangat disukai oleh warga Indonesia. Bukan karena jaraknya yang dekat dan zona waktu yang sama, tapi juga karena banyaknya pesona ...
Posting Terkait
SURAT CINTA TERBUKA UNTUK ISTRIKU (Refleksi 10 Tahun Usia Pernikahan)
Istriku sayang, Malam ini, usai kita menunaikan sholat isya berjamaah dalam suasana khusyuk dan tawadhu', ada berjuta kebahagiaan merekah tak terhitung memenuhi dadaku. Hal ini terutama karena, malam ini, kita memperingati ...
Posting Terkait
MENIKMATI SOTO AYAM LESEHAN ALA TAMAN GOLF KOTA JABABEKA
Minggu pagi (5/4) yang cerah. Matahari bersinar terang menyongsong tatkala kami sekeluarga berangkat bersama menuju Taman Golf Jababeka Perumahan Cikarang Baru yang berjarak kurang lebih 1,5 km dari rumah kami. ...
Posting Terkait
APLIKASI ANAK CERDAS & GELIAT RIUH GENERASI PLATINUM
nam tahun silam, saya pernah menulis mengenai fenomena generasi platinum. Sebuah generasi yang oleh, Alzena Masykouri psikolog asal Universitas Paramadina memiliki kemampuan tinggi dalam mengakses dan mengakomodir informasi sehingga mereka memiliki kesempatan ...
Posting Terkait
IKUT MEJENG DI MAJALAH SWA
  etelah sebelumnya pernah mejeng di Harian Kompas (jadi model iklan Kompasiana), Majalah Tempo dan Majalah Internal Asuransi Bumiputera 1912, maka kali ini di Majalah SWA dalam edisi No.08/XXVII/14-27 April ...
Posting Terkait
NONTON BARENG SEPAKBOLA KORSEL Vs INDONESIA DIATAS BIS
BERBEDA seperti hari-hari biasanya, sepulang dari kantor hari Rabu (18/7), saya begitu memendam harapan dapat bertemu dan akhirnya ikut dengan “shuttle bus” Nomor 121 A jurusan Blok M-Kota Jababeka Cikarang. ...
Posting Terkait
DAPAT HADIAH JERSEY BARU & SEPEDAAN PUN SEMAKIN SERU !
ungguh sebuah kebahagiaan dan kejutan luar biasa buat saya dapat hadiah spesial berupa Jersey (kaos khusus bersepeda) dari Pak Faisal Mahbub, salah satu anggota mailing list Cikarang Baru dan anggota ...
Posting Terkait
SITTI YANG MENGGODA
Naluri keingintahuan saya mendadak menyeruak saat membaca timeline di Twitter tentang kehadiran SITTI. "Mahluk apa pula ini?". saya bertanya-tanya dalam hati. Saya kian penasaran saat membaca artikelnya di blog yang ...
Posting Terkait
ANJANGSANA BLOGGER CIKARANG KE OMAH BURUH : MENGGAGAS SINERGI DASHYAT 2 KOMUNITAS
amis malam (5/7) minggu lalu, saya bersama Pak Ceppi Prihadi (Ketua Komunitas Blogger Cikarang) berkesempatan untuk melakukan anjangsana ke Omah Buruh, "markas besar" komunitas serikat pekerja di Cikarang yang berlokasi ...
Posting Terkait
PENGALAMAN JADI KHATIB KULTUM DAN IMAM TARAWIH DI MUSHALLA
awaran itu datang akhir bulan lalu. Pak Yuliusman, salah satu pengurus Mushalla Al-Ishlah RT 02/RW 10 Perumahan Cikarang Baru yang terletak persis dibelakang rumah, meminta saya untuk mengisi Kultum (Kuliah Tujuh ...
Posting Terkait
Sebuah Perjalanan Menuju Pengakuan Regional
Alhamdulillah, sebuah pencapaian istimewa baru saja saya raih yaitu sertifikasi ASEAN Engineer dari ASEAN Federation of Engineering Organizations (AFEO), yang diserahkan langsung pada ajang 43rd AFEO Governing Board Meeting di ...
Posting Terkait
BUKU KOLABORASI PERDANA KOMUNITAS BLOGGER MAKASSAR, ANGING MAMMIRI
Inilah cover buku perdana hasil kolaborasi karya Komunitas Blogger Makassar, Anging Mammiri bekerjasama dengan Penerbit Gradien Mediatama. Buku ini berisi kompilasi 15 cerpen pengalaman gokil terpilih hasil seleksi dari tim ...
Posting Terkait
KULINER DASHYAT MAKASSAR SELAIN COTO DAN SOP KONRO
pa yang terbersit dalam benak anda ketika seseorang mengajak anda berbincang tentang kuliner di Makassar?. Mungkin saja anda akan langsung menyebut "Coto" atau "Sop Konro" sebagai dua santapan paling populer khas "Kota ...
Posting Terkait
Menghadiri Supply Chain Manager Summit 2025 : Forum Diskusi SCM Leader yang Inspiratif
Suasana Hotel Harris Kelapa Gading terasa begitu hidup pada Sabtu pagi, 21 Juni 2025. Saya hadir bersama kolega saya Pak Yuhan Prasiswa Vice President Sistem dan Administrasi Divisi Supply Chain ...
Posting Terkait
SETAHUN SETELAH AYAH PERGI..
ari ini,11 Juli 2022, tepat setahun ayahanda saya berpulang ke Rahmatullah. Membaca kembali tulisan saya setahun silam, membuat mata saya basah. Sepagi ini. Entahlah, mengapa saya tiba-tiba jadi sangat sentimentil, terutama mengenang ...
Posting Terkait
ICA YANG MALANG DAN HARAPAN YANG TENGGELAM DI KALIMALANG
Hampir setiap hari saya melewati jembatan itu. Sebuah jembatan kecil yang menghubungkan jalan Raya pinggir Kalimalang menuju akses keluar tersingkat ke Jl.Raya Cikarang-Cibarusah melalui kawasan pabrik Gemalapik.  Tak ada pagar pengaman ...
Posting Terkait
LIBURAN KE THAILAND, SERUNYA PERGI KEMANA? SIMAK EMPAT
SURAT CINTA TERBUKA UNTUK ISTRIKU (Refleksi 10 Tahun
MENIKMATI SOTO AYAM LESEHAN ALA TAMAN GOLF KOTA
APLIKASI ANAK CERDAS & GELIAT RIUH GENERASI PLATINUM
IKUT MEJENG DI MAJALAH SWA
NONTON BARENG SEPAKBOLA KORSEL Vs INDONESIA DIATAS BIS
DAPAT HADIAH JERSEY BARU & SEPEDAAN PUN SEMAKIN
SITTI YANG MENGGODA
ANJANGSANA BLOGGER CIKARANG KE OMAH BURUH : MENGGAGAS
PENGALAMAN JADI KHATIB KULTUM DAN IMAM TARAWIH DI
Sebuah Perjalanan Menuju Pengakuan Regional
BUKU KOLABORASI PERDANA KOMUNITAS BLOGGER MAKASSAR, ANGING MAMMIRI
KULINER DASHYAT MAKASSAR SELAIN COTO DAN SOP KONRO
Menghadiri Supply Chain Manager Summit 2025 : Forum
SETAHUN SETELAH AYAH PERGI..
ICA YANG MALANG DAN HARAPAN YANG TENGGELAM DI

10 comments

Leave a Reply to Siti Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *